Keunggulan :
• Kasur ini dibuat dengan 100% katun yang berkualitas, sehingga adem dan nyaman untuk bayi.
• Kasur ini dilengkapi dengan satu buah bantal yang dapat digunakan dengan motif print 2 sisi.
• Kasur ini memiliki kelambu untuk melindungi bayi dari gigitan nyamuk dan serangga.
• Kasur ini juga dapat berfungsi sebagai matras untuk tempat bermain bayi dengan melepas tali pengikat pada bagian bumper kasur.